-->

Ciri-Ciri Membedakan Burung Murai Batu Jantan Dan Betina

Burung Kicau Nusantara -Untuk mengahasilkan burung murai batu yang bagus dan bisa menjuarai berbagai lomba tentunya tidak bisa lepas juga dair memelih bakalan yanga bagus, biasanya burung bakalan murai batu yang bagus adalah jenis muria yang berjenis kelamin jantan, karena burung murai kelamin jantanlah yang sering berkicau dan kicau burung murai batu jantan lebih bagus dan nyaring.


Menurut para pecinta burung murai, burung murai akan mudah atau gamapang di bentuk karakternya apabila kita merawat burung sejak kecil atau sejak piyikan
adapun untuk menciptakan burung kicau yang bagus kita harus tau cara membedakan burung bakalan murai batu yang berjenis kelamin jantan dan betina
berikut ini adalah beberapa beberapa ciri untuk membedakan burung murai jantan dan betina :


Bakalan burung murai betina:
  • Burung murai batu betina cenderung lebih memiliki ukuran tubuh tubuh kecil dari murai batu jantan.
  • Burung murai batu betina cenderung lebih memiliki kepala kecil dan Bulat.
  • Burung murai batu betina cenderung lebih memiliki Ekor pendek dan kecil.
  • Burung murai batu betina cenderung lebih memiliki kaki pendek dengan sisik lebih halus.
  • Burung murai batu betina cenderung lebih memilikiparuh pendek, tipis dan agak melengkung.
  • Bulu putih yang ada di punggung agak sempit, bulu hitam sedikit kusam atau keabu2an, terutama di batas antara bulu hitam dan kecoklatannya.
Bakalan burung Murai Batu Jantan:
  • Burung murai batu jantan cenderung lbeih memiliki ukuran tubuh besar.
  • Burung murai batu jantan juga memiliki Kepala besar dan Lebar.
  • Burung murai batu jantan lebih memiliki Ekor lebih panjang dan lebar dari burung murai batu betina.
  • Burung murai batu jantan memiliki kaki panjang dengan sisik sedikit kasar.
  • Burung murai batu jantan juga memiliki paruh panjang, kokoh dan agak tebaldari burung murai batu betina..
  • Burung murai batu jantan memiliki bulu hitamnya lebih berkilau, terutama di batas antara bulu hitam dan bulu kecoklatannya.
referensi  : dari berbagai sumber buku, omkicau.com, wikipedia.org , blog dan web di google

Mudah-mudahan sedikit tips ini bisa bermanfaat bagi para kicau mania semua, sehingga anda para kicau mania bisa menciptkan burung murai batu yang berkicau dengan bagus dan memiliki karakter yang kuat untuk membagangun blog ini lebih bagus lagi di tunggu kritik dan saran dari kicau mania semua, terimakasih sudah berkunjung di blog Burung Kicau Nusantara karena admin akan selalu update informasi menarik lainya secara berkala.

0 Response to "Ciri-Ciri Membedakan Burung Murai Batu Jantan Dan Betina"

Post a Comment

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel